Lab Teknik Komputer dan Jaringan
Laboratorium TKJ dimiliki oleh jurusan TKJ. Lab ini berisi 20 unit komputer dan banyak peralatan jaringan. Lab ini berdampingan dengan Lab Multimedia.
Lab Multimedia
Laboratorium Komputer Multimedia adalah lab yang digunakan praktik oleh siswa jurusan Multimedia. Ini adalah lab pertama kali yang dimiliki SMK TI. Ruangan Lab menggunakan AC dan memuat 28 unit PC.
Lab Komputer Akuntansi
Laboratorium Komputer Akuntansi berisi 20 komputer dengan spesifikasi yang tinggi. Lab ini disupport oleh pemerintah pusat melalui Bantuan SMK Prioritas.
Fiber Optic Internet dan Jaringan 4G
Untuk mendukung proses pembelajaran dan aktivitas administrasi, sekolah menyediakan akses internet 50 Mbps. Selain itu, area sekolah tercover jaringan 4G dari banyak operator seluler.
Perpustakaan
Perpustakaan luas dilengkapi wifi dan komputer. Ruangan ini memiliki ukuran standar sehingga nyaman digunakan untuk belajar.
Lintasan Lari
Lintasan Lari
Lapangan Tenis Lapangan
Lapangan Tenis Lapangan
Lapangan Tenis Meja
Lapangan Tenis Meja
Lapangan Basket 3×3
Lapangan Basket 3×3
Lapangan Sepak Takraw
Lapangan Sepak Takraw
Lapangan Bola Tangan
Lapangan Bola Tangan
Lapangan Futsal
Lapangan Futsal
Lapangan Volley
Lapangan Volley
Lapangan Badminton
Lapangan Badminton
Lapangan Basket
Lapangan Basket
Aula Besar
Aula besar dengan kapasitas hingga 400 orang. Aula ini digunakan untuk mengadakan kegiatan dengan skala besar termasuk pentas musik siswa, wisuda, graduation, dan sebagainya.
Aula Sedang (Widya Sabha)
Aula sedang tersebut bernama Widya Sabha. Ruangan dengan kapasitas 50-100 digunakan untuk mendukung kegiatan seperti pertemuan-pertemuan yang jumlah pesertanya tidak lebih dari 100 orang. Aula ini sangat bagus, menggunakan alas karpet merah dan full AC.
Ruang Teori Besar
Sampai saat ini, SMK TI memiliki 8 ruang teori yang ukuran dan kondisinya sangat memadai. Ruang teori digunakan untuk pembelajaran umum dan teori kejuruan.
Sekolah Indah dan Hijau Berbasis Alam
Berlokasi di pinggir kota Singaraja membuat SMK TI memiliki lahan yang hijau. Kontur tanah yang berundag telah ditata sehingga membuat sekolah terlihat indah. Hal itu sangat mendukung bagi penyelenggaraan pembelajaran yang baik.